Bahagia saat ku melihat kau tersenyum
Terharu ku melihat mu berlinang air mata
Ibuku kau kan slalu ku cinta
Ayahku kau kan slalu ku banggakan
Tak sedikit hatimu sakit karenaku
Tapi tak pernah kau membenci diriku
Meski banyak pengorbananmu untukku
Tapi tak pernah pula kau mengeluh
Reff:
Ya Allah sayangilah mereka
Ayah bundaku yang tlah menyayangiku
Kusadari ku tak pernah bisa bahagiakan
Tapi kumohon bahagiakanlah mereka
Ayah, bundaku
Maaf kami yang hanya bisa membebanimu
Tapi ku yakin kebaikan hatimu kan menjadi saksi
Kebesaran hatimu di hadapanNya
Judul Nasyid : Harapanku
Artist : Af-One Nasyid
Album : Harapanku